Siapa Peduli Dengan Blog Kita Yang Sepi Pengunjung

Content is a king, Title is a Queen


Siapa peduli dengan blog kita yang sepi pengunjung?
Mungkin kedengarannya seperti menyakitkan hati ya jika ada orang yang bilang begitu. Tapi, pada kenyataannya ya seperti itu. Akhir-akhir ini saya sering melakukan blogwalking, maklum saya kan newbie jadi harus sering-sering blogwalking supaya dapat teman baru. Tapi dari situ ada sedikit banyaknya yang saya pelajari. Saya bukan sedang riset, tetapi hanya menyimpulkan dari apa yang saya lihat dan saya alami.
READ MORE>>



April 03, 2015

0 komentar:

Posting Komentar